Pelatihan Pemutakhiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat ST2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Nabire

Pada Februari 2025 terjadi inflasiyear on year(y-on-y) Kabupaten Nabire sebesar0,97 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 108,16.; selengkapnya rilis tersebut bisa diunduh di menu Produk-Berita Resmi Statistik.

Pelatihan Pemutakhiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat ST2023

Pelatihan Pemutakhiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat ST2023

28 Februari 2022 | Kegiatan Statistik


Halo sobat data,

Kegiatan pemetaan 2022 dimulai dengan pelatihan petugas pemetaan. Pemetaan 2022 ini akan memutakhirkan kondisi wilayah seperti perubahan batas RT, RW, Desa maupun kecamatan serta mendapat data mengenai informasi muatan jumlah keluarga biasa dan keluarga pertanian.

Selain itu kegiatan pemetaan kali ini juga mengupdate data posisi koperasi, jumlah keluarga urban farming dan jumlah lumbung padi. Kegiatan pemutakhiran pada proses lapangan petugas memakai aplikasi android yang langsung terkoneksi dengan server di BPS Pusat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Kabupaten Nabire (Statistics of Nabire Regency) Jalan Pepera No. 18 Kabupaten Nabire

Provinsi Papua Tengah Telp/WA: 0821 4191 1934 Email: bps9404@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik